Sebagai pengguna smartphone xiaomi pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan software Mi PC Suite. Software ini berfungsi untuk menghubungkan smartphone kita ke PC . Semua smartphone Xiaomi dapat menggunakan Mi PC Suites ini tanpa terkecuali. Namun sebenarnya Mi PC Suites mempunyai beberapa fungsi lain selain yang telah saya sebutkan di atas. Apa saja fungsi-fungsi Mi PC Suite? Berikut ini adalah penjelasannya!
1. File Manager
Dengan Mi PC Suite kita dapat mengelola berkas atau file yang ada di smartphone. Kita dapat melakukan transfer data menggunakan Mi PC Suite. Sebenarnya tanpa Mi PC Suite kita juga dapat mentransfer data dari smartphone Xiaomi ke PC/laptop tetapi Mi PC Suite akan memberikan kemudahan dalam mentransfer dan mengelola berkas/file.
2. Backup, Recovery dan Update
Selain berfungsi sebagai file manager, Mi PC Suite juga berfungsi untuk melakuka backup, recovery dan update. Kalian bisa melakukan backup dan recovery data yang ada pada smartphone xiaomi . Oleh karena itu kalian tidak usah lagi takut kehilangan data karena lupa melakukan back up data pada smart xiaomi kalian. Kalian juga bisa melakukan update OTA secara manual dengan Mi PC Suite ini.
3. Flashing Device Xiaomi
Selain lewat fastboot, kalian juga bisa melakukan flashing device Xiaomi lewat Mi PC Suite. Dengan Mi PC Suite melakukan flashing device akan menjadi lebih mudah dan tidak ribet.
4. Share Koneksi Internet
Fungsi Mi PC Suite yang keempat adalah Share koneksi internet. Jadi kalian bisa membagikan/sharing koneksi internet yang ada di PC/Laptop.
5. Screenshoot dan Screencast
Yang terakhir,Mi PC Suite juga berfungsi untuk melakukan screenshoot dan screencast. Dengan fitur screencast kita dapat mengontrol atau menampilkan layar device Xiaomi di PC/Laptop.
Nah itulah fungsi-fungsi dari Mi PC Suite, gampangnya Mi PC Suite adalah software all in one yang dirancang untuk memberikan kemudahan kepada pengguna device Xiaomi.
Jika kalian suka dengan artikel ini, jangan lupa share ke teman-teman kalian ya :)
Sekian dari saya, terimakasih! Sampai jumpa di artikel selanjutnya.
1. File Manager
Dengan Mi PC Suite kita dapat mengelola berkas atau file yang ada di smartphone. Kita dapat melakukan transfer data menggunakan Mi PC Suite. Sebenarnya tanpa Mi PC Suite kita juga dapat mentransfer data dari smartphone Xiaomi ke PC/laptop tetapi Mi PC Suite akan memberikan kemudahan dalam mentransfer dan mengelola berkas/file.
2. Backup, Recovery dan Update
Selain berfungsi sebagai file manager, Mi PC Suite juga berfungsi untuk melakuka backup, recovery dan update. Kalian bisa melakukan backup dan recovery data yang ada pada smartphone xiaomi . Oleh karena itu kalian tidak usah lagi takut kehilangan data karena lupa melakukan back up data pada smart xiaomi kalian. Kalian juga bisa melakukan update OTA secara manual dengan Mi PC Suite ini.
3. Flashing Device Xiaomi
Selain lewat fastboot, kalian juga bisa melakukan flashing device Xiaomi lewat Mi PC Suite. Dengan Mi PC Suite melakukan flashing device akan menjadi lebih mudah dan tidak ribet.
4. Share Koneksi Internet
Fungsi Mi PC Suite yang keempat adalah Share koneksi internet. Jadi kalian bisa membagikan/sharing koneksi internet yang ada di PC/Laptop.
5. Screenshoot dan Screencast
Yang terakhir,Mi PC Suite juga berfungsi untuk melakukan screenshoot dan screencast. Dengan fitur screencast kita dapat mengontrol atau menampilkan layar device Xiaomi di PC/Laptop.
Nah itulah fungsi-fungsi dari Mi PC Suite, gampangnya Mi PC Suite adalah software all in one yang dirancang untuk memberikan kemudahan kepada pengguna device Xiaomi.
Jika kalian suka dengan artikel ini, jangan lupa share ke teman-teman kalian ya :)
Sekian dari saya, terimakasih! Sampai jumpa di artikel selanjutnya.
0 Comments